You are currently viewing Program Magang Penjaminan Mutu Internal PT Asuhan di UMS
????????????????????????????????????

Program Magang Penjaminan Mutu Internal PT Asuhan di UMS

Program magang PT Asuh UMS diadakan sebagai bagian dari proposal kerjasama PT Asuh dengan Ristekdikti dan Mitra PT Asuh, sebagai kegiatan ke dua dari rangkaian kegiatan kerjasama antara PT Asuh UMS dan mitra PT Asuh, dilangsungkan selama 10 hari (5-14 Juli 2018) dengan 10 peserta, diantaranya ialah, Dwi Agus Rudyanto, S.T., M.T. dan Erlin Wahyu Timor Tiningsih, ST dari Unisfat Demak, Raspa Laa, S.Pd.I.,M.Pd dan Muthiah Prasong, S.Hum, M.Pd (STKIP Muh Kalabahi Alor), Khairul Imtihan, S.Kom.,M.Kom
dan Mohammad Taufan Asri Zaen, S.T., M.T. dari STMIK Lombok, Arya Dwi Candra, S.Pd., M.Si. dan Drajat Indah Mawarni . ST., MT. dari STTRonggolawe (Cepu), Rifayani, M.Psi.,Psikolog dan Rif. Atiningtyas Haris, M.Kes dari Unuversitas Sahid Surakarta.
Berbarengan denga kegiatan audit Mutu Internal maka Program magang juga mengikutsertakan peserta dalam kegiatan Observer Audit selama 3 hari disamping itu juga diadakan penyusunan dokumen muu SPMI, penyusunan borang akreditasi prodi, evaluasi dan perbaikan borang, penyusunan borang untuk SAPTO dan Outbond. Peserta sangat antusias untuk mengikuti kegiatan ini terlihat dari hari-hari yang dilalui peserta selalu ontime dan mengikuti program magang dengan serius.
Dokumen pembukaan Program magang Foto bersama Bp. Dr. Muhammad Da’i, M.Si Wakil Rektor I.

Leave a Reply