Rabu, 11/5-16, sejumlah proposal Teaching Grand yang masuk telah diserah terimakan ke Reviewer diantaranya Dr. Abdullah Aly, M.Ag dan R.M. Amin Sunarhadi, S.Si., MP. untuk menjalani penilaian dan proses selanjutnya, diantara proposal itu adalah Pemanfaatan Fitur Smartphone pada Mata Kuliah Praktek Massage Therapy, Pengembangan Kompetensi Mahasiswa dalam Proses Asuhan Gizi melalui Metode Pembelajaran Aktif Berbasis Multiple Intelligences (MI), Pengembangan Modul Audiovisual dengan Desain Instruksional Model Dick and Carey pada Mata Kuliah Blok Learning Skill and Information technology di Fakultas Kedokteran. Peserta yang layak untuk menjalani proses selanjutnya akan diundang untuk melakukan tahapan presentasi pada tanggal 21 Me 2016.